Posts

Showing posts with the label Sejarah

Mengenal Museum Multatuli

Image
Dokumentasi pribadi Museum Multatuli terletak di Jl. Alun-Alun Timur No.8 Rangkasbitung Barat, Kabupaten Lebak - Banten Indonesia. Bekas Kewedanaan Rangkasbitung yang didirikan tahun 1823 kini difungsikan sebagai Museum Multatuli secara administrasi oleh bupati Lebak ibu Iti Octavia Jayabaya pada tanggal 11 Februari 2018. Multatuli sendiri adalah nama pena dari Eduard Douwes Dekker, yang menjadi asisten residensi Lebak dari 21 Januari hingga 29 Maret 1856. Multatuli memiliki arti "Aku telah banyak menderita." Multatuli menuliskan sebuah karya yang mengguncang dunia dan pesannya menggema secara luas di dunia baik di kalangan cendekiawan dan penulis lain. Karya yang ia tulis berjudul "Max Havelaar", pertentangan eksploitasi dan penindasan kolonial Belanda di Jawa, Multatuli merupakan salah satu pelopor Belanda yang amat menentang sistim kolonialisme yang kejam yang dilakukan oleh bangsanya sendiri. Max Havelaar terbit pertama kali pada tanggal 14 Mei 1860. Dokumentas